HUT Bhayangkara ke-78 Jadi Upacara Terakhir AKBP Arianto Salkery di Polres Bolmong

Monday, 1 July 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOLMONG|| Newsline.id – Upacara dalam rangka HUT Bhayangkara ke-78 Tahun 2024, menjadi upacara terakhir bagi AKBP Arianto Salkery dilingkup Polres Bolaang Mongondow (Bolmong).

Usai upacara, Kapolres Bolmong Arianto Salkery meminta pamit ke Pj Bupati dr Jusnan Calamento Mokoginta dan jajaran Forkopimda karena habis masa tugas berdasarkan mutasi Kapolri.

“Saya menyampaikan pamit, karena pindah tugas berdasarkan mutasi Pak Kapolri,’ kata Arianto Senin 1 Juli 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sejumlah pejabat utama Polres tampak hadir. Mulai Wakapolres, Kabag Ops, para Kasat dan Kapolsek serta Dharma Wanita Persatuan.

Tampak Pj Bupati dr Jusnan Calamento Mokoginta didampingi Ketua TP PKK drg Firlia Mokoginta-Mokoagow, Pj Sekda Abdullah Mokoginta, para Asisten, pimpinan OPD, serta para pimpinan BUMD.

Arianto mengatakan, masih sangat ingin bertahan di Kabupaten Bolmong bersama Forkopimda lainnya. Selain itu, Arianto mengaku masih ingin mengawal pelaksanaan Pilkada untuk berjalan aman dan damai.

Sehingga lanjutnya, dia menitipkan ke jajaran Polres Bolmong untuk terus bersinergi dengan pemerintah dan masyarakat serta elemen masyarakat lainnya.

Berdasarkan telegram Kapolri nomor/Kep/1004/VI/ 2024 tertanggal 25 Juni 2024 tentang pemberhentian dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polri.

Untuk jabatan Kapolres Bolaang Mongondow yang sebelumnya dijabat AKBP Arianto Salkery diganti oleh AKBP Muhamad Chaidir yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Kepulauan Talaud. Sedangkan Arianto dimutasi sebagai Kapolres Minahasa Selatan.(**)

Berita Terkait

Gubernur YSK Resmi Tunjuk Putera BMR, Tahlis Galang Jabat Sekprov Sulut
Polri Bongkar Penyelundupan 192 kg Sabu, Jaringan Internasional: Begini kata Komisi III DPR RI.
Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel gelar Patroli Subuh
Dansatgas TMMD Ke-123 Kodim Tabanan Pimpin Apel Pagi dan Periksa Perlengkapan Personel
SMSI Bali Rayakan HUT ke-8 dengan Kesederhanaan, Ketua Tekankan Etika dan Marwah Organisasi
Fakta di Balik Isu Trifita Soinbala dan Ini Penjelasannya!
Progres Bedah Rumah Tidak Layak Huni Pada TMMD ke-123 Kodim Tabanan
Jelang Nyepi & bulan suci Ramadan, Polsek Seltim tingkatkan patroli subuh
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 17 April 2025 - 10:14 WITA

Gubernur YSK Resmi Tunjuk Putera BMR, Tahlis Galang Jabat Sekprov Sulut

Tuesday, 15 April 2025 - 12:56 WITA

Polri Bongkar Penyelundupan 192 kg Sabu, Jaringan Internasional: Begini kata Komisi III DPR RI.

Sunday, 9 March 2025 - 13:52 WITA

Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel gelar Patroli Subuh

Saturday, 8 March 2025 - 14:19 WITA

Dansatgas TMMD Ke-123 Kodim Tabanan Pimpin Apel Pagi dan Periksa Perlengkapan Personel

Friday, 7 March 2025 - 21:07 WITA

SMSI Bali Rayakan HUT ke-8 dengan Kesederhanaan, Ketua Tekankan Etika dan Marwah Organisasi

Berita Terbaru

Bolmong

Ke Jakarta, Bupati Yusra Kunker di 3 Kementerian

Friday, 25 Apr 2025 - 22:42 WITA

Bolmong

Temui Mensos, Bupati Yusra Bahas Kemiskinan di Bolmong

Friday, 25 Apr 2025 - 17:45 WITA

Bolmong

Renti Mokoginta Tutup STQH ke-XXVIII Bolmong

Thursday, 24 Apr 2025 - 12:16 WITA